3 Rekomendasi Motor Listrik yang Cocok untuk Pemula Tanpa Perlu Takut Jatuh

3 Rekomendasi Motor Listrik yang Cocok untuk Pemula Tanpa Perlu Takut Jatuh

Nggak Perlu Takut Jatuh! 3 Rekomendasi Motor Listrik untuk Belajar Berkendara Tetap Fun-pikiranrakyat.com-

Desainnya yang modern dan fitur-fitur seperti sistem pengereman disc brake depan dan belakang menjadikannya pilihan yang sangat baik bagi mereka yang baru belajar tetapi ingin merasakan sensasi berkendara yang lebih sporty.

3. Viar N1

Harga: Sekitar Rp25.000.000

Viar N1 adalah pilihan yang lebih premium dengan fitur-fitur lengkap dan performa tinggi. 

BACA JUGA:5 Motor Listrik yang Paling Bandel di Indonesia, Jarang Rusak

BACA JUGA:5 Motor Listrik yang Perawatannya Paling Mudah, Tidak Sering ke Bengkel Resmi

Ditenagai oleh motor dengan output 1500 watt dan daya maksimum 3000 watt, motor ini mampu mencapai kecepatan maksimum 60 km/jam dengan jarak tempuh sekitar 55 km per pengisian.

Fitur Utama:

- Power Output: 1500 watt (Max. Power 3000 watt)

- Kecepatan Maksimum: 60 km/jam

- Jarak Tempuh: 55 km

BACA JUGA:5 Motor Listrik dengan Desain Retro, Jadi Pusat Perhatian dan Cocok untuk Anak Muda

BACA JUGA:5 Motor Listrik Murah yang Cocok Untuk Usaha Laundry, Kapasitas Tinggi

- Daya Masuk: AC 180/220 Volts

- Daya Keluar: 71.4V 4A

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: