Mengulas Detail Spesifikasi Motor Listrik Tromox Pesgo C: Desain dan Performa Unggulan

Mengulas Detail Spesifikasi Motor Listrik Tromox Pesgo C: Desain dan Performa Unggulan

Spesifikasi motor listrik Tromox Pesgo C.-Youtube 上海妖哥-

BACA JUGA:Harga Rp 26 Jutaan, Apakah Motor Listrik Revolt RV400 BRZ Layak Dibeli? Simak Ulasannya!

BACA JUGA:Mengulik Keunggulan Motor Listrik Ukko S, Motor Trail dengan Kamera Ganda Depan-Belakang

Dengan mempertimbangkan keamanan dan keselamatan dalam berkendara, motor Tromox Pesgo C dapat menghindari risiko berbahaya atas penggunaan kecepatan yang tinggi.

Menariknya, motor listrik Tromox Pesgo C ini dapat berakselerasi dengan kecepatan 0 hingga 25 km/jam hanya dalam 2.3 detik.

Berkaitan dengan sistem pengeremannya, sepeda motor ini menggunakan cakram untuk rem depan dan rem belakang. 

Dimensi motor listrik ini memiliki ukuran panjang 1650 mm, lebar 745 mm, dan tinggi 1020 mm dengan jarak roda 1165 mm.

BACA JUGA:UNIK! Mengenal Desain Motor Listrik Yamaha Tricera, Roda Tiga dengan Tampilan Futuristik yang Mewah

BACA JUGA:Kece! Motor Listrik Ukko S Hadir dengan Teknologi Canggih, Tersedia 3 Cara Menghidupkan Mesin

Kendaraan motor Tromox Pesgo C telah dibekali dengan fitur-fitur canggih, seperti speedometer digital, remote keyless, NFC, anti-theft, dan konektivitas aplikasi.

Tidak hanya itu, sistem pencahayaannya juga telah menggunakan LED, sehingga dapat menghasilkan penerangan yang maksimal dalam berbagai kondisi pengendaraan, baik siang maupun malam hari. 

Itulah, penjabaran lengkap mengenai spesifikasi unggulan yang dirancang pada motor listrik Tromox Pesgo C.

Spesifikasi motor listrik Tromox Pesgo C dengan keunggulannya yang menarik ini menjadi solusi alternatif yang dapat diandalkan untuk mobilitas berkelanjutan. (fam/*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: