Cek Spesifikasi Lengkap Motor Listrik Selis Go Plus Dual Lithium, Jangkauan Jauh hingga 140 KM

Cek Spesifikasi Lengkap Motor Listrik Selis Go Plus Dual Lithium, Jangkauan Jauh hingga 140 KM

Spesifikasi lengkap motor listrik Selis Go Plus Dual Lithium.-Selis-

Secara spesifikasi, motor listrik Selis Go Plus Dual Lithium ditenagai dengan mesin berkapasitas 2000W.

Motor listrik ini menggunakan baterai Lithium dengan kapasitas 60V 27Ah sebagai energi penggerak utamanya.

BACA JUGA:5 Fitur Canggih Motor Listrik Volta 403, Rem Sudah Double Disc

BACA JUGA:5 Kelemahan Motor Listrik Volta 403, Lengkap dengan Solusinya!

Dengan kapasitas daya baterainya, Selis Go Plus Dual Lithium mampu menjangkau jarak sejauh 140 km.

Kemampuan jelajah yang ditetapkan untuk motor ini sangat cocok untuk perjalanan dalam kota, seperti ngantor, kuliah, ataupun sekadar berkeliling santai.

Terlebih, motor listrik Selis Go Plus Dual Lithium juga dirancang dengan kecepatan maksimum 80 km/jam.

Dengan tingkat kecepatan tersebut, pengendara dapat menikmati perjalanan yang menyenangkan, lantaran dapat berakselerasi dengan cepat.

BACA JUGA:Praktis dan Modern! Ini 4 Rekomendasi Motor Listrik 2024 untuk Ibu Muda Sibuk

BACA JUGA:Apa Saja Kelebihan dan Kekurangan Motor Listrik AIMA Lumina? Simak Ulasan Lengkapnya!

Selain itu, penggunaan motor listrik ini juga mudah untuk bermanuver di jalan tikungan ataupun menyalip kendaraan lain dengan gesit dan tangkas.

Selis Go Plus Dual Lithium menjadi solusi transportasi urban yang efisien di jalanan yang padat.

Berkaitan dengan sistem pengeremannya, motor Selis Go Plus Dual Lithium menggunakan cakram hidrolik untuk rem depan dan belakang.

Adapun jenis ban yang digunakan adalah tubeless dengan ukuran 110/70 ring 12 inch untuk ban depan dan ban belakang.

BACA JUGA:Berat Maksimum 200 kg? Ini Keunggulan Motor Listrik TORA Yoru yang Harus Anda Tahu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: