Mengupas Komparasi Motor Listrik Yadea G5 vs Niu Gova 03: Desain Mirip, Performa Beda

Perbandingan motor listrik Yadea G5 vs Niu Gova 03.-Feni-
Artikel ini akan memaparkan perbandingan spesifikasi motor listrik Yadea G5 dan Niu Gova 03, sehingga diketahui titik perbedaan speknya.
BACA JUGA:5 Keunggulan Motor Listrik Yamaha EMF: Tempelkan Kartu NFC Auto Bisa Digas
Membandingkan Motor Listrik Yadea G5 vs Niu Gova 03
Berikut beberapa poin perbandingan spek motor listrik Yadea G5 vs Niu Gova 03 secara lengkap.
1. Kapasitas Baterai
Menilik sumber penggerak utamanya, motor listrik Yadea G5 maupun Niu Gova 03 sama-sama menggunakan baterai Lithium.
BACA JUGA:7 Keunggulan Motor Listrik Arc Vector: Jangkauan Jarak yang Luas hingga 225 KM
BACA JUGA:6 Keunggulan Motor Listrik Revolt RV400: Bisa Kontrol Suara yang Menggelegar Hanya Lewat Aplikasi
Namun, kapasitas baterai motor Yadea G5 sedikit lebih besar dibandingkan Niu Gova 03.
Untuk Yadea G5, baterainya berkapasitas 60V 32Ah, sedangkan kapasitas baterai Niu Gova 03 adalah 60V 40Ah.
2. Jangkauan Jarak
Dengan kapasitas daya baterai yang digunakan, Yadea G5 diklaim mampu menempuh jarak yang lebih luas sejauh 130 km.
BACA JUGA:Sensasi Ngebut dengan Motor Listrik Energica Eva Ribelle, Kecepatan hingga 200 Km/Jam!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: