Speed Motor Listrik Sunra Leo Mencapai 45 KM per Jam, Seberapa Jauh Jangkauannya?

Speed Motor Listrik Sunra Leo Mencapai 45 KM per Jam, Seberapa Jauh Jangkauannya?

Motor listrik Sunra Leo.-Sunra EV-

RADARBANYUMAS.DISWAY.ID - Motor listrik Sunra Leo merupakan salah satu produk kendaraan yang diproduksi oleh PT Surya, pabrikan otomotif asal China.

Menilik tampilannya, motor listrik Sunra Leo memiliki desain yang mirip dengan motor konvensional matic.

Dirancang dengan desain futuristik yang mendapat sentuhan garis pada lekukan body membuat motor listrik Sunra Leo tampak lebih elegan.

Terlebih, tersedia sandaran kecil di jok belakang menjadikan Sunra Leo lebih unggul dengan penunjang daya tahan untuk beban bawaan.

BACA JUGA:Fitur Unggulan Motor Listrik Yadea M6L yang Bikin Terpana, Cek Sekarang!

BACA JUGA:Penting! Ini yang Harus Dipikirkan Sebelum Membeli Motor Listrik Pacific Whizz

Yuk, ketahui lebih mendalam mengenai motor listrik Sunra Leo melalui informasi yang dipaparkan berikut ini.

Spesifikasi Motor Lisrik Sunra Leo

Motor listrik Sunra Leo memiliki dimensi dengan ukuran panjang 1780 mm, lebar 720 mm, dan tinggi 1110 mm dengan jarak sumbu roda 1320 mm. 

Secara spesifikasi, motor listrik Sunra Leo ditenagai oleh mesin dengan daya 1600W.

BACA JUGA:Yuk, Intip Kelebihan dan Kekurangan Motor Listrik Pacific Whizz!

BACA JUGA:Berapa Sih Harga dan Spesifikasi Motor Listrik Pacific Whizz? Yuk, Cek!

Dalam pengoperasiannya, sepeda motor listrik Sunra Leo ini didukung dengan baterai Sealed Lead-Acid (SLA) berkapasitas 72V 20Ah.

Dengan kapasitas daya yang dimiliki, Sunra Leo mampu menjelajah dengan jarak sejauh 60 km untuk sekali pengisian.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: