Perbandingan Motor Listrik Ola Electric S1 Air dan S1 X, Unggul Mana?

Perbandingan Motor Listrik Ola Electric S1 Air dan S1 X, Unggul Mana?

Motor listrik Ola Electric S1 X.-olaelectric.com-

Berdasarkan perbandingan dari delapan komponen yang dijabarkan, motor listrik Ola Electric S1 X lebih unggul daripada S1 Air.

BACA JUGA:6 Spare Part Motor Listrik Smoot yang Harus Diservice Rutin, Segera Bawa ke Bengkel!

BACA JUGA:3 Cara Merawat Motor Listrik Smoot Agar Awet: Jangan Tunda Tukar Baterai

Hal ini terlihat pada kapasitas baterai yang digunakan. Baterai sebagai energi utama motor listrik tentu menjadi komponen yang harus diutamakan.

Dengan kapasitas daya Ola Electric S1 X yang besar, maka penggunaan baterai motor listrik ini lebih awet untuk perjalanan.

Selain itu, kecepatannya yang dapat mencapai 120 km/jam juga menjadi keunggulan Ola Electric S1 X.

Dengan demikian, ketika pengendara ingin akselerasi yang optimal, maka sepeda motor Ola Electric S1 X menjadi pilihan yang tepat.

BACA JUGA:3 Rekomendasi Kendaraan Motor Listrik yang Memiliki Body Besar, Yuk Ketahui!

BACA JUGA:Menarik! Inilah 3 Rekomendasi Motor Listrik yang Memiliki Body Kecil

Demikian, informasi mengenai perbandingan motor listrik Ola Electric S1 Air dan S1 X. Panduan ini dapat menjadi referensi bagi Anda yang bingung memilih kedua tipe Ola Electric tersebut. (fam/*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: