Sedangkan Waluyo menganggap tuduhan yang disangkakan padanya tidak sesuai.
"Mau mundur asal dengan data yang pas. Karena semua tuduhan itu tidak pas," katanya.
Dirinya juga meminta kesempatan kedua agar dapat memperbaiki keadaan dan pemerintahan desa.
"Saya siap mengundurkan diri kalau sekarang belum, karena belum ada data yang sesuai. Kalau emang itu saya lakukan, kalau tidak saya lakukan tidak, artinya saya siap mundur kalau itu memang terbukti," ungkapnya. (win)