Libur Lebaran Seru! Ini 7 Hotel Kidsfriendly di Purwokerto yang Bikin Anak Betah Staycation

Rabu 26-03-2025,13:21 WIB
Reporter : Ismi Asyura
Editor : Laily Media Yuliana
Libur Lebaran Seru! Ini 7 Hotel Kidsfriendly di Purwokerto yang Bikin Anak Betah Staycation

Terletak di Jalan Komisaris Bambang Suprapto 39 - 41, Purwokerto, hotel ini memiliki akses yang mudah ke berbagai destinasi menarik.

Harga: Rp 645.000 - Rp 755.000

6. Meotel Purwokerto


Meotel Spa Hotel Purwokerto--

Meotel Purwokerto menjadi salah satu hotel kidsfriendly yang menawarkan pengalaman menginap menyenangkan. Berlokasi di Jalan DR Supaarno Selatan No. 1, hotel ini memiliki desain modern dengan kamar yang nyaman.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Hotel Terbaik di Manokwari dengan Fasilitas Mewah dan Pemandangan Indah

BACA JUGA:5 Rekomendasi Hotel dengan Fasilitas Lengkap Sepanjang Tahun, Liburan Makin Seru!

Fasilitas yang tersedia meliputi TV LED/LCD, Wi-Fi, serta restoran yang menyajikan hidangan internasional.

Hotel ini juga menyediakan paket keluarga yang menawarkan berbagai aktivitas menarik bagi anak-anak, seperti sesi bermain interaktif dan movie night.

Dengan harga yang bersahabat, hotel ini cocok bagi keluarga yang ingin menikmati liburan di Purwokerto tanpa mengeluarkan biaya besar.

Harga: Rp 358.000

Itulah beberapa rekomendasi hotel kidsfriendly di Purwokerto yang bisa menjadi pilihan saat merencanakan liburan keluarga.

Dengan berbagai fasilitas hotel kidsfriendly yang tersedia, perjalanan bersama keluarga akan semakin menyenangkan dan berkesan. Selamat menikmati liburan dan ciptakan momen indah bersama orang-orang tercinta!

Kategori :