Per Oktober 2024, Honda HR-V menawarkan berbagai pilihan mulai dari tipe S yang terjangkau hingga Turbo RS yang sporty dan bertenaga.
Dengan semua keunggulan ini, Honda HR-V tetap menjadi salah satu mobil yang patut dipertimbangkan oleh calon pembeli SUV di Indonesia.
Jika kalian mencari SUV compact yang andal, stylish, dan nyaman, Honda HR-V adalah pilihan yang sangat tepat. (dda)