Penyebab Throttle Body Motor Matic Rusak , Harus Segera Diatasi Sebelum Semakin Parah

Kamis 12-09-2024,13:33 WIB
Reporter : Fahma Ardiana
Editor : Laily Media Yuliana

6. Masalah Sistem Vakum 

Kebocoran atau kerusakan pada sistem vakum dapat mempengaruhi kinerja throttle body motor matic. Sistem vakum membantu mengatur tekanan udara di dalam throttle body sepeda motor matic.

BACA JUGA:Hanya Rp22 Jutaan, Motor Matic dengan Ruang Bagasi Besar ini Bisa Tampung 2 Helm Sekaligus

BACA JUGA:Harga Motor Matic PCX 2018 Mahal? Tenang, Fiturnya Bikin Kamu Lupa Perihnya!

 

Masalah pada sistem ini dapat menyebabkan throttle body sepeda motor matic tidak berfungsi.

Dengan memeriksa sistem vakum motor matic Anda secara rutin, Anda dapat mendeteksi dan memperbaiki kebocoran sebelum menyebabkan kerusakan lebih lanjut.

7. Panas Mesin Berlebihan

Panas berlebih yang muncul dari mesin motor matic dapat merusak komponen internal pada throttle body. Hal ini dapat disebabkan oleh berbagai faktor, seperti pendinginan yang buruk atau motor yang kelebihan beban.

BACA JUGA:Fungsi dan Cara Merawat Kampas Rem pada Sepeda Motor Matic

BACA JUGA:Cara Menggunakan Cairan Ban Tubeless Motor Matic dengan Tepat untuk Anti Bocor

Menjaga sistem pendingin mesin sepeda motor matic agar selalu dalam kondisi baik dapay membantu mencegah kerusakan pada sepeda motor matic yang diakibatkan karena panas berlebih.

8. Penumpukan Kotoran dan Debu

Penumpukan kotoran dan debu pada throttle body dapat menyebabkan throttle valve menjadi macet atau bahkan tidak bisa bergerak dengan lancar.

Membersihkan throttle body sepeda motor matic secara teratur dengan larutan pembersih khusus akan mencegah kotoran dan debu menumpuk.

9. Kerusakan Mekanis 

Kategori :