1. Menurunkan Kecepatan
Rem blong biasanya terasa saat menggunakan kecepatan tertinggi. Ketika dalam kecepatan penuh, seringkali pengendara tidak dapat mengontrol motor akibat kinerja rem yang tidak optimal.
BACA JUGA:Masih Pemula Bingung Cara Buka Jok Motor Matic Scoopy? Ini Panduan Lengkapnya
BACA JUGA:Awas Modus, Ternyata Jok Motor Matic yang Licin Bisa Sebabkan Kecelakaan
Jika terjadi hal demikian, pengendara perlu menurunkan kecepatan agar rotasi roda turun secara perlahan dan kecelakaan fatal pun dapat diantisipasi.
2. Jangan Matikan Mesin
Ketika terjadi rem blong, pengendara biasanya akan panik dan memilih untuk mematikan mesin motor.
Mematikan mesin secara mendadak saat rem blong justru bisa berdampak buruk terhadap pengendaraan.
BACA JUGA:Begini Cara Naik Motor Matic Tinggi Tanpa Kesusahan Bagi Penumpang, Tubuh Pendek Merapat!
BACA JUGA:Ingin Menurunkan Tinggi Motor Matic Biar Gak Jinjit? Coba Ganti Spare Part ini
Ketika mesin mati, akan ada risiko roda belakang terkunci mendadak dan menyebabkan motor matic tergelincir atau terjatuh, terlebih pada kecepatan tinggi.
Oleh karena itu, usahakan jangan mematikan mesin. Motor matic lebih baik dalam kondisi tetap menyala dan segeralah menepi ke sebelah kiri jalan secara perlahan.
3. Atur Kedua Rem
Pengendara juga perlu mengatur penggunaan kedua rem, yaitu rem depan dan rem belakang, agar salah satu rem tersebut tidak dominan.
BACA JUGA:Berapa DP Kredit Motor Matic Vario 160 CBS? Cicilan Murah Rp1 Jutaan