BACA JUGA:Perbedaan Motor Matic Honda Scoopy Sporty dengan Scoopy Stylish
- Tenaga maksimum : 6,6 kW (9 hp / 7.500 rpm)
- Torsi maksimum : 9,3 Nm (0,95 kgf.m) / 5.500 rpm
- Tipe kopling : Otomatis, sentrifugal, kering tipe
- Tipe starter : Pedal dan elektrik
BACA JUGA:Alasan Motor Matic Honda Scoopy Baru Kurang Kuat Menanjak
BACA JUGA:Motor Listrik ZPT Nimbuzz, Desain Elegan ala Scoopy dengan Harga Terjangkau!
- Transmisi : Otomatis, V-matic
Keunggulan Honda Scoopy 2022
Berikut merupakan keunggulan motor matic Honda Scoopy 2022:
1. Desain yang stylish dan modern
Desain sepeda motor matic Honda Scoopy 2022 ini menjadi daya tarik terbesar Scoopy dan cocok untuk wanita yang ingin tampil gaya saat bepergian.
2. Efisiensi Bahan Bakar Teknologi ESP mesin
Sepeda motor matic Honda Scoopy 2022 meningkatkan efisiensi bahan bakar dan membantu mengurangi biaya.
3. Peralatan lengkap
Berbagai perlengkapan praktis yang ada pada sepeda motor matic Honda Scoopy 2022 membuat berkendara lebih mudah dan nyaman.