Harus Pintar Milih ! Inilah 7 Rekomendasi Motor Matic Bekas dengan Harga Rp 4 Jutaan

Selasa 21-05-2024,14:19 WIB
Reporter : Fahma Ardiana
Editor : Laily Media Yuliana

BACA JUGA:5 Penyebab Rem Motor Matic Mengeluarkan Bunyi Saat Ditekan yang Anda Perlu Tahu

 

 

Sepeda motor matic yang tersedia untuk dibeli termasuk Yamaha Mio dari awal tahun 2000-an hingga 2013. 

Nama Yamaha Mio sudah terkenal terutama di kalangan pecinta sepeda motor matic tahun 2010-an. Sepeda motor matic besutan Yamaha ini merupakan sepeda motor matic yang sangat populer di tahun ini.

Harga bekasnya sudah berkisar 3 jutaan rupiah hingga 5 jutaan rupiah. Meski dibanderol di bawah Rp 4 juta, Anda bisa membeli sepeda motor matic ini dengan pajak hidup. 

4. Yamaha Mio J

Sepeda motor matic selanjutnya yang dibanderol dengan harga Rp 4 jutaan adalah Yamaha Mio J. Sepeda motor matic ini mempunyai keunggulan sebagai sepeda motor matic yang sudah memiliki sistem injeksi.

BACA JUGA:6 Tips Merawat Sistem Pengereman Motor Matic Agar Tetap Berfungsi Dengan Baik

BACA JUGA:Perhatikan! Cara Mengatasi Air Radiator Motor Matic yang Keluar dari Tabung Reservoir

 

 

Berkat spesifikasi injeksi ini dikatakan memiliki efisiensi bahan bakar lebih baik dibandingkan sepeda motor matic Yamaha Mio tipe lainnya. Soal harga, Anda jelas bisa melakukan negosiasi ulang sesuai anggaran yang ada.

5. Honda Revo Matic

Sepeda motor matic ini mempunyai bentuk yang berbeda dengan sepeda motor matic pada umumnya sehingga bisa dikatakan cukup langka. Honda Revo Automatic merupakan sepeda motor bebek namun bermesin matic.

Biasanya motor bebek punya transmisi manual, jadi Revo ini beda. Produksinya juga tidak bertahan lama, hanya bertahan sekitar satu tahun sebelum berhenti total.

Kategori :