Angka Stunting Kecamatan Karanganyar Tinggi, Ini Pesan Bupati
Bupati saat melihat makanan pendamping yang Maya asupan untuk ibu menyusui dan hamil dalam salah satu roadshow bulan lalu.-HUMPRO SETDA PURBALINGGA UNTUK RADARMAS-
Menurutnya, 1.000 hari pertama kehidupan dari masa kehamilan hingga umur 2 tahun menjadi masa terpenting untuk memperhatikan tumbuh kembang anak.
BACA JUGA:Penipuan Cek Giro Kosong Senilai Rp 17 M Terjadi di Purbalingga
Ibu-ibu diminta memberikan asupan gizi yang terbaik agar anak tumbuh dengan sehat.
“Ini menjadi perhatian bagi para ibu yang punya balita, atau ibu yang sedang hamil kualitas gizinya, karena ini akan mempengaruhi tumbuh kembang dan masa depan anak-anak,” tegasnya. (amr)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: