10 Rekomendasi Anime From Zero To Hero yang Penuh Inspirasi dan Motivasi

Selasa 10-10-2023,01:25 WIB
Reporter : Dhani Dwi
Editor : Laily Media Yuliana

RADARBANYUMAS.DISWAY.ID - Anime adalah bentuk seni yang memiliki kekuatan untuk menginspirasi dan mengajarkan banyak hal kepada penontonnya.

Salah satu tema yang sering diangkat dalam anime adalah perjalanan karakter dari keadaan "zero" atau nol, menuju pencapaian yang luar biasa atau menjadi seorang pahlawan.

Ada beberapa anime yang menggambarkan perjalanan karakter anime from zero to hero dengan cara yang menginspirasi dan memotivasi.

10 Anime From Zero to Hero

BACA JUGA:8 Anime Makoto Shinkai Bikin Baper dan Terharu

 

BACA JUGA:Tuan Rumah Pertemuan IPC, Delegasi Mancanegara Bakal Tinjau Kebun Lada di Purbalingga

Berikut ini adalah 10 anime from zero to hero yang penuh inspirasi dan motivasi:

1. My Hero Academia

My Hero Academia adalah anime yang mengambil latar dunia di mana hampir semua orang memiliki kekuatan super atau Quirk. Namun, cerita utamanya berkisar pada Izuku Midoriya, seorang anak biasa tanpa Quirk yang bermimpi menjadi seorang pahlawan super.

kerja keras, tekad, dan tekadnya, Izuku berhasil memperoleh kekuatan dan menjadi pahlawan yang dihormati oleh semua orang.

BACA JUGA:10 Rekomendasi Anime Memasak Terbaik

BACA JUGA:10 Film Anime Studio Ghibli Terbaik, Membuat Kita Seperti Di Dunia Imajinasi

2. Naruto

Kategori :