Inilah 10 Channel YouTube untuk Mempersiapkan Ujian CPNS 2023

Selasa 26-09-2023,10:49 WIB
Reporter : Alma Meidhita
Editor : Puput Nursetyo

Channel belajar CPNS yang selanjutnya yaitu Lesehan Education. Dalam channel ini menyediakan berbagai tips dan prediksi soal untuk CPNS yang meliputi TIU, TWK, hingga TKP. Tak hanya menyedikan soal yang bisa kamu gunakan untuk berlatih, di sana kamu juga bisa bergabung ke platform belajar untuk mempersiapkan CPNS.

5. Mohammad Arif

Dalam channel Mohammad Arif kamu bisa belajar CPNS dengan beberapa trik dan pembahasan yang lengkap dan mudah dipahami. Channal ini juga memberikan informasi-informasi terbaru mengenai seleksi CPNS yang sangat membantumu. 

BACA JUGA:Inilah 12 Penyebab Peserta Tidak Lolos Seleksi Administrasi CPNS 2023

BACA JUGA:Tips Mempersiapkan Diri Agar Lulus Tes CPNS 2023

6. Privat Al Faiz

Rekomendasi channel Youtube untuk membantumu mempersiapkan ujian CPNS yaitu channel Pivat Al Faiz. Di channel yang mempunyai hampir 1 juta subscriber ini menyediakan berbagai soal dan pembahasan materi yang berguna untuk persiapan CPNS 2023. 

7. Edu-Vid

Rekomendasi channel selanjutnya yaitu Edu-vid. Dalam channel tersebut tersedia lebih dari 700 video yang memberikan berbagai informasi seputar dunia pendidikan, termasuk juga untuk belajar persiapan CPNS. 

8. Sang Tutor

Dalam channel Youtube Sang Tutor kamu bisa belajar berbagai latihan soal disertai dengan pembahasannya. Tak hanya itu, semua latihan soal yang tersedia juga termasuk soal yang diprediksi sering atau akan keluar saat ujian CPNS, dan disertai dengan tips untuk menjawabnya. 

Kategori :