BACA JUGA:Simak Daftar DP Kredit Motor Scoopy 2024, Pilih 5 Juta atau 10 Juta untuk Cicilan Lebih Murah
BACA JUGA:Daftar DP dan Cicilan Kredit Motor Yamaha Fazzio, Mulai dari 500 Ribuan Aja!
Namun Yamaha Fazzio Hybrid Connected juga menggunakan teknologi Y-Connected yang terintegrasi dengan smartphone, yang tidak dimiliki Honda Scoopy.
Kedua motor matic ini sama-sama dilengkapi dengan sistem smart key terbaru (smart key type) dengan sistem respon dan USB charger.
5. Volume Bagasi Scoopy vs Volume Bagasi Fazzio
Honda Scoopy memiliki volume bagasi sebesar 15,4 liter, sedangkan volume bagasi Yamaha Fazzio lebih besar yaitu 17,8 liter.
6. Performa Mesin Scoopy vs Mesin Fazzio
Honda Scoopy dibekali mesin injeksi Smart Power (eSP) berpendingin udara dengan kapasitas 110 cm3.
BACA JUGA:Rincian Biaya Servis Motor Matic Yamaha Fazzio Hybrid dari Servis Pertama hingga Servis Kelima
Mesin ini dikawinkan dengan transmisi otomatis dan menghasilkan tenaga maksimal 6,6kW pada 7.500rpm dan torsi 9,3Nm pada 5.500rpm.
Fazzio Hybrid saat ini ditenagai mesin satu silinder 125cc dengan tenaga maksimal 6,2 kW/6.500 rpm dan torsi maksimal 10,6 Nm/4.500 rpm.
Teknologi Hybrid II dirancang untuk memberikan akselerasi awal yang kuat dan mulus dengan bantuan energi baterai, mendukung traksi awal di tiga detik pertama.
Harga Motor Matic Scoopy vs Harga Fazzio
Yamaha Fazzio Hybrid Connected Bike hadir dalam dua model: Fazzio Lux dan Fazzio Neo. Sepeda motor Honda Scoopy saat ini tersedia dalam empat varian: Fashion, Sporty, Prestige dan Stylish.
BACA JUGA:Honda BeAT, Honda Scoopy, dan Honda Genio Jadi Merk Motor Bekas yang Paling Banyak Diincar
BACA JUGA:Price List Motor Matic Yamaha Fazzio Bekas Murah, Mulai Rp 14 Jutaan
Di bawah ini adalah daftar harga untuk beberapa jenis dari Honda Scoopy dan Yamaha Fazzio:
1. Yamaha Fazzio Lux = Rp 23 juta