5 Kelemahan Motor Bekas Suzuki Nex Crossover, Perhatikan Sebelum Membeli

Kamis 21-11-2024,07:53 WIB
Reporter : Okta Novanto
Editor : Puput Nursetyo

Kelemahan lain yang sering dikeluhkan adalah harga jual kembali motor bekas Suzuki Nex Crossover yang relatif rendah. Hal ini dipengaruhi oleh desainnya yang kurang diminati serta popularitas merek Suzuki yang tidak sekuat Honda atau Yamaha di pasar motor matic Indonesia.

BACA JUGA:Cara Memilih Showroom Motor Bekas yang Amanah dan Terpercaya, Harus Hati-Hati

BACA JUGA:Simulasi Kredit Motor Bekas Honda Beat 2018, Harga 11 Juta dan Cicilan Ringan

Bagi Anda yang berencana menjual motor ini di masa depan, penurunan nilai jualnya bisa menjadi kerugian. Hal ini perlu diperhatikan jika Anda ingin motor bekas yang tetap memiliki nilai jual tinggi.

Suzuki Nex Crossover bekas memiliki beberapa kelemahan yang penting untuk dipertimbangkan sebelum membeli, mulai dari desain kurang diminati di Indonesia, kapasitas mesin kecil, hingga harga jual kembali yang rendah. Meski demikian, motor ini tetap memiliki kelebihan, seperti mesin bandel dan harga yang terjangkau.

Jika Anda memutuskan untuk membeli motor bekas ini, pastikan memeriksa kondisi fisik dan performanya secara menyeluruh. Pahami kebutuhan Anda sebagai pengguna untuk memastikan bahwa Suzuki Nex Crossover adalah pilihan yang tepat. (okt/*)

Kategori :